Pendidikan Iman dan Islam Anak bagian 4
Di dalam perintah dan wasiatnya Rasulullah Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa salam menekankan pentingnya memperhatikan pendidikan anakanak dan bertanggung jawab atas urusan-urusan mereka. الرَّجُلُ رَاعٍ فِى أَهْلِهِ وَمَسْؤُوْلٌ عَنْ رَعِيَّتِهِ، وَالْمَرْأَةُ رَاعِيَةٌ فِي بَيْتِ زَوْجِهَا وَمَسْؤُوْلَةٌ عَنْ رَعِيَّتِهَا (رواه البخارى و مسلم) Artinya : “Seorang laki-laki itu adalah pengembala di dalam keluarganya dan…