Kesedihan Saat Bertemu Malaikat Maut Bagian 2

Diriwayatkan pula ada seseorang yang sukses mengumpulkan kekayaan yang cukup banyak, sehingga tidak ada satu jenis kekayaan yang tidak berhasil diperolehnya, la membangun sebuah istana yang memiliki dua pintu gerbang yang sangat kokoh. Ia membayar sepasukan pengawal yang kuat. Pada suatu hari ia mengundang seluruh sanak keluarganya, dan menjamumereka dengan berbagai jenis makanan yang lezat-lezat.…

BENTUK CIPTAAN TUHAN LAINNYA

Hal lainnya yang diacuhkan oleh orang beriman yang telah tertipu oleh kesalahan evolusi adalah keragaman bentuk ciptaan Allah. Allah telah menciptakan makhluk hidup yang membedakan secara nyata dari manusia  hewan, seperti malaikat dan jin. Mari kita bahas hal tersebut : Malaikat yang bersayap dua-tiga dan Empat Malaikat disinggung dalam Al-Quran dan Injil. Malaikat adalah makhluk…

Cara Rasulullah Memakai Cincin Bagian 2

Hadits 096 Muhammad bin Humaid ar-Razi mengatakan kepada kami dari Jarir, dari Muhammad bin Ishak, dari ash-Shalt bin Abdullah, ia berkata, “Dulu Ibnu Abbas memakai cincin di jari kanannya. Dan tidak diyakini ia melakukan itu kecuali karena ia pernah berkata, ‘Rasulullah Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa salam memakai cincin di jari kanannya.’” (HR.…

Tanya Jawab Akidah Ahlussunnah Wal Jamaah Bagian 40

Kehidupan Para Nabi ‘AlaihisSalam Bagian ke-2 Soal : Apakah ada sunnah yang tegas menerangkan kehidupan para nabi ‘AlaihisSalam di kubur? Jawab : Ya, ada hadits-hadits yang  shahih yang menerangkan hidup para nabi dalam kubur dan bumi tidak memakan jasad mereka, seperti hadits: عن انس رضي الله عنه ان النبي صلى الله عليه وسلم قال من…

Perjalanan Menuntut Ilmu Bagian 13

Marilah kita kembali pada ceritaku tentang Masjid al Abdal. Aku tinggal di masjid itu selama tujuh hari berturut-turut. Di sana tampaklah kepadaku cahaya zikir, doa. puasa dan kesendirianku sebagai manusia Aku mendapatkan banyak hal yang sebelumnya tak kupahami. Lalu datang seorang wanita mengunjungi masjid itu dan makam orang orang saleh di sekitarnya, la ingin masuk…

Kesedihan Saat Bertemu Malaikat Maut Bagian 1

Asy’ats bin Aslam mengatakan, “Ibrahim a.s. bertanya kepada malaikat maut, dan namanya Izrail. Ia punya dua mata, yang satu di mukanya dan satunya lagi di belakang kepala (tengkuk). Ibrahim bertanya, ‘Wahai malaikat maut apa yang akan Anda lakukan jika ada seseorang sedang sekarat di timur dan ada seorang lagi sedang sekarat di barat, sementara di…

BANGUN DARI TIDUR ADALAH KARENA KEHENDAK ALLAH

Sebagaimana diungkapkan dalam Al Quran, setiap makhluk yang bernyawa pasti merasakan mati. Kematian akan datang di waktu yang tidak terduga. Waktu kematian setiap manusia – tahun, bulan, hari, jam, dan detik – telah diputuskan dalam Pandangan Allah yang Maha Besar. Tidak ada cara untuk mempercepat atau menunda datangnya kematian. Allah akan mengambil kembali jiwa kita…

Tanya Jawab Akidah Ahlussunnah Wal Jamaah Bagian 39

Kehidupan Para Nabi ‘AlaihisSalam Bagian ke-1 Soal : Apakah nabi-nabi itu hidup di kuburnya? Jawab : Nabi-nabi dan juga orang-orang yang mati syahid itu hidup di dalam kubur-kubur mereka dengan kehidupan alam barzah, mereka mengetahui situasi dan kondisi alam ini menurut kehendak Allah. Al-Qur’an menjelaskan tentang hidup orang-orang yang mati syahid di alam barzah. Allah…

Bisnis Sampingan Bagian 42

Bisnis Mainan Anak Seperti yang telah kita ketahui, pangsa pasar yang mampu melakukan putaran cukup cepat adalah berbisnis dalam bidang apa pun yang berhubungan dengan anak-anak. Salah satunya menjalankan bisnis mainan anak. Toko mainan anak akan menjadi tempat tujuan orang tua yang ingin membelikan hadiah mainan bagi anak, maupun dijadikan kado. Oleh karena itu, bisnis…