MUQADIMAH Bagian 3

Kemudian ia mengarahkan perjalanannya menuju negeri ini, karena ia tahu penguasanya memberikan bantuan tanpa syarat dan tanpa pengecualian. Ia melipat bagian Timur bumi menuju tempat terbit purnamanya di Barat. Ia memilih negeri ini di atas negeri-negeri lain, setelah memilih-milih sekian lama dengan membandingkan berbagai negeri dan penduduknya. Pilihannya ini juga dikarenakan ingin bertemu dengan kelompok…

AWAL PERJALANAN MENINGGALKAN THANJAH Bagian 1

Syaikh Abu Abdullah4 berkata, “Aku keluar meninggalkan Thanjah, tanah kelahiranku, pada hari Kamis, tanggal 2 Rajab tahun 725 H, dengan maksud menunaikan ibadah haji di tanah suci dan berziarah ke makam Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam. Aku melakukan perjalanan ini sendiri, tanpa teman yang mengiringi. Hal ini didorong oleh tekad yang sangat kuat dan kerinduan…

Keutamaan Surat-Surat Dan Ayat-Ayat Tertentu Bagian 4

Sayyidina Ali bin Abi Thalib ra berkata: “Aku tidak pernah menjumpai pemeluk Islam yang berakal melainkan sebelum tidur ia membaca tiga ayat terakhir Surat al-Baqarah: لِّلَّهِ مَا فِي السَّمَاوَاتِ وَمَا فِي الْأَرْضِ ۗ وَإِن تُبْدُوا مَا فِي أَنفُسِكُمْ أَوْ تُخْفُوهُ يُحَاسِبْكُم بِهِ اللَّهُ ۖ فَيَغْفِرُ لِمَن يَشَاءُ وَيُعَذِّبُ مَن يَشَاءُ ۗ وَاللَّهُ عَلَىٰ كُلِّ شَيْءٍ…

BUNDA SITI KHADIJAH BINTI KHUWAILID R.A. (Ummul-Mu’minin I) Bagian 7

Khadijah r.a. Wafat Embargo ekonomi dan sosial yang dilancarkan kaum musyrikin Quraisy terhadap orang-orang Bani Hasyim dan Bani Abdul-Muththalib, khu­susnya terhadap Muhammad Rasulullah saw., akhirnya gagal, tidak mencapai tujuannya. Sejarah mencatat bahwa iman yang teguh dan perjuangan gagah berani sanggup mengalahkan maksud jahat yang hendak mengubur kebenaran Allah dan Rasul-Nya. Rasulullah Shalallahu alaihi wa aalihi…

MUQADIMAH Bagian 2

Akal telah menetapkan, logika dan dalil manqul pun mengakui bahwa kekhalifahan yang mulia, berjihad, bertawakal adalah naungan Allah yang meneduhi manusia, ia adalah tali Allah yang selalu dipegangi. Oleh karena itu, kekhalifahan seperti ini wajib dipatuhi. Kekhalifahan inilah yang membebaskan agama saat ia dijajah, mengembalikan pedang-pedang musuh yang terhunus pada rangkanya, memperbaiki hari-hari yang telah…

Keutamaan Surat-Surat Dan Ayat-Ayat Tertentu Bagian 3

Telah diriwayatkan anjuran untuk membacanya setiap selesai shalat sebanyak sepuluh kali Sedangkan di pagi hari, petang hari dan saat hendak tidur telah diriwayatkan pembacaannya bersama al-Mu’awwidzatain sebanyak tiga kali, hal ini mujarab untuk melindungi diri dari berbagai bencana dan mengabulkan segala hajat Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa salam bersabda mengenai Surat…

Islam dan Iman dalam Pandangan Ilmu Fikih Bagian 2

Dirumuskan pula bahwa berjihad di jalan Allah adalah termasuk cabang dari iman. Rasulullah Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa salam bersabda, “Bagi siapa saja yang hendak membela agama Allah, sudah seharusnya ia percaya kepadaku dan membenarkan kenabianku. Dengan begitu ia berhak mendapat-kan imbalan, baik berupa harta rampasan perang (ghanimah ) ataupun menjadi ahli surga-Nya.…

3- TATA CARA BERWUDLU Bagian Ke-3

Sesudah itu basuhlah kakimu yang sebelah kanan lalu kaki sebelah kiri bersama kedua mata kaki dan menyela jari-jari kaki dengan jari kelingking tangan kiri, dimulai dari jari kelingking kaki sebelah kanan terus sampai ke jari kelingking kaki sebelah kiri. Caranya, jari kelingking tangan tersebut dimasukkan dari bawah jari-jari kaki, ketika membasuh kaki kanan ini bacalah…

MUQADIMAH Bagian 1

Berkata syaikh, fakih, yang alim lagi terpercaya, ahli ibadah, berbakti, duta Allah, sang penziarah, yang memuliakan agama, yang bergantung kepada Allah dalam perjalanannya, Abu Abdullah Muhammad bin Abdullah bin Muhammad bin Ibrahim bin Al-Lawati Ath-Thanji yang terkenal dengan sebutan Ibnu Bathuthah —Semoga Allah menganugerahkan rahmat, ridha, dan kemuliaan kepadanya-:1 Segala puji hanya milik Allah yang…